Yth. Mahasiswa Universitas Terbuka.
Mohon partisipasinya dalam penelitian mengenai kepercayaan mahasiswa terhadap Toko Buku Online (TBO) Universitas Terbuka (UT). Penelitian ini untuk menjajagi kemungkinan penjualan buku digital (electronic publication-EPub) pada TBO UT. Partisipasi Anda dalam pengisian kuesioner tidak berpengaruh terhadap nilai akademik anda dan kami jamin kerahasiaannya. Terima kasih atas pertisipanya. URL survei - Indonesia:
http://survey.ut.web.id/index.php?r=survey/index/sid/334465/lang/id
Salam hormat,
M. Priono dan Adhi Susilo
Peneliti